-
Category:
-
Posted By:redaksi
Ungkapkan Ingin Kembali Berkeluarga, Marshanda Pengin Dinikahi Pria yang Dominan
Konfrontasi - Artis Marshanda mengungkap keinginannya untuk bisa kembali berumah tangga. Keinginan itu muncul lantaran ia sudah terlalu lama hidup sendirian di apartemen miliknya.
"Aku kayak ada keinginan longing untuk mempunyai family itu ada," ungkap Marshanda, saat menjadi bintang tamu di acara OOTD, Trans7, Minggu (17/1/2021).
Mantan istri Ben Kasyafani itu berharap bisa mendapatkan suami yang lebih dominan dari dirinya.