-
Category:
-
Posted By:redaksi
Mungkin Ini Penyebab Bripka CS jadi Koboi dan Kompol Yuni Terlibat Narkoba
KONFRONTASI - Pengamat kepolisian Neta S Pane menyebut, kasus oknum polisi berlagak koboi atau yang terlibat penggunan narkoba, bukan hanya baru-baru ini terjadi. Menurut Neta, kasus yang sama sebelumnya juga pernah terjadi dan kembali berulang. Hal tersebut menunjukkan pengawasan berjenjang dari pimpinan hingga tingkat bawah tidak berjalan dengan baik. Terbaru, kasus oknum polisi berlagak koboi terjadi di Cengkareng, Jakarta Barat karena mabuk.