-
Category:
-
Posted By:redaksi
Debut di Manchester United Pada Usia 17 Tahun dan 19 hari, Siapa Shola Shoretire?
KONFRONTASI - Ole Gunnar Solskjaer memberikan debut pada dua pemain muda dalam satu pekan terakhir. Setelah Amad Diallo, giliran Shola Shoretire yang mendapat debut di Manchester United.
Amad Diallo dimainkan ketika United berjumpa Real Sociedad tengah pekan lalu. Pemain 18 tahun bermain selama kurang lebih 10 menit ketika United menang 4-0 pada laga Liga Europa tersebut.